Video
Transkripsi
Kekerasan
dan peperangan.
Brutalitas ISIS yang menggila berlanjut
Rusia menginvasi Ukrainia
dan orang-orang Palestina & Israel
terus berperang.
Apakah semua ini membuat anda merasa suram
Sebaiknya,
jangan.
Karena jika kamu melihat angkanya.
perang tampaknya
menjadi kuno
sementara populasi global
tetap tinggi
Sepertinya kita sedang hidup
dalam masa yang sangat damai
dalam sejarah hidup manusia
bagaimana semua ini memungkinkan?
(musik)
Pada September 2014,
ada 4 konflik yang terjadi
di dunia yang mengakibatkan sekurangnya
10,000 orang mati sejak Januari 2013
9 konflik yang membunuh
lebih dari 1,000 orang
dan 13 yang membunuh
lebih dari 100 sejak Januari 2013.
Tidak begitu damai,
tapi pertimbangkan ini:
dari semua konflik yg terjadi
tidak ada yang perang aktif antara negara
Baik mereka adalah perang sipil
atau konflik lokal
meskipun perang sipil mengerikan
dan mengakibatkan penderitaan besar
biasanya dampaknya jauh lebih kecil
dari perang antar negara atau kerajaan
saat dua negara memulai perang
mereka memobilisasi kekuatan lebih besar
memiliki akses ke semua
sumber daya dan logistik milik negara
dan hampir semua populasi
jadi mengapa kita beralih dari
perang antar negara
ke perang sipil?
Kebanyakannya berkaitan dengan
kolonialisme dan Perang Dingin
ketika Perang Dingin berakhir, pendorong
utama konflik bersenjata lenyap juga
Tapi terpecahnya
kediktaktoran komunis
mengungkapkan ketegangan baru atau lama
dan membawa konflik baru
di negara yg sekarang bebas
yang sering mengakibatkan perang sipil
Yang lebih penting lagi,
pada tahun 1945,
hampir semua Afrika, banyak dari Asia
dan bagian dari Amerika Latin
berada di bawah kekuasaan kolonial
Pada tahun 1990
semua tapi beberapa pulau telah merdeka
Tetapi tunggu
Tidak kah anda berpendapat bahwa
apa yang perusahaan multinasional
lakukan di dunia ketiga
sama parahnya dengan kolonialisme?
Mari kita liat Kongo.
Didirikan sebagai koloni pada tahun 1885
oleh raja Belgia
suatu daerah yang 80 kali ukuran Belgia
kekerasan yg dilakukan terhadap
warga adat Kongo
dan sistem kejam atas
eksploitasi ekonomi
telah membunuh -/+ separuh dari populasi
pada tahun 1908
sekitar 10 juta warga kongo dieksekusi
atau dibiarkan kelaparan hinga mati
Jutaan dimutilasi & menderita trauma
eksploitasi ekonomi Kongo
tetap menjadi prioritas utama
dan kerja paksa tidak begitu berhenti
sampai akhir dari pemerintahan Belgia
pada tahun 1960.
yang tidak begitu lama sekali
Jadi, tidak.
kolonialisme jauh lebih buruk dari
kapitalisme burung bangkai saat ini
dan baru berakhir dua generasi lalu
Kebanyakan konflik
yang sedang terjadi sekarang
berada di daerah yang 60 tahun lalu
dibawah kendali pihak asing
Namun keadaan mulai membaik
sampai 1989.
Kemenangan untuk 1 pihak di perang sipil
dulunya umum
sementara skrg kemenangan lebih jarang
Pada saat yang sama
akhir ternegosiasi telah melonjak dari 10%
hingga hampir 40%
Bagaimana dengan seluruh dunia?
Mengapa negara bangsa
berhenti memerangi satu sama lain
Ada 4 alasan besar:
Satu.
Demokratisasi
perkembangan stabil
dari autokrasi ke demokrasi
Demokrasi hampir tidak pernah berperang
Dari semua negara terhadap perang negara
terjadi sejak 1900, hanya minoritas
yang berperang ditengah demokrasi
Dua.
Globalisasi
Perang tidak begitu efektif untuk mencapai
tujuan ekonomi seperti sebelumnya.
Sekarang selalu hampir lebih murah
untuk membeli sumber daya dlm pasar global
daripada merebut mereka secara paksa
Orang-orang dari negara lain
lebih berharga bagi kita hidup drpd mati
secara keseluruhan adalah konsep yang baru
Tiga.
Perang sangatlah ke abad 20-an
Hingga Perang Dunia1, perang dilihat sbgai
bgian tak terhndarkan dr pngalaman manusia
& sebagai alat berharga yg dapat digunakan
untuk meraih tujuan saat diplomasi
mencapai jalan buntu
Skrng kita mempunyai aturan yg menyatakan
tindakn agresi ilegal dan menetapkan bahwa
angkatan bersenjata hanya dibenarkan dlm
membela diri atau dengan otoritas
Dewan Keamanan PBB
Peraturan ini tetap dilanggar, namun skrng
lebih sulit melakukanya tanpa memicu
oposisi dan penolakan
Kita memiliki pengadilan internasional
untuk kejahatan perang di Den Haag
dan itu adalah inovasi yang sangat baru
Empat.
Sebagian besar batasan skrg ditetapkan
Setelah Perang Dunia II,
perang teritorial umumnya berhenti
saat sebagian bnyk negara mau menyetujui
batasan internasional
dan menghormati autonomi negara lain
Tapi apakah semua ini hanya sebuah anomali
atau kita dijalan menuju kedamaian abadi?
Kebenaranya adalah
kita belum tahu pasti
kita butuh bnyk sampel untuk menyingkirkan
rata-rata historis, yaitu sekitar
satu atau dua perang besar per abad
Kita tidak memiliki cukup waktu sejak
PDII untuk menyingkirkan kemungkinan bahwa
perang tidak akan pergi
Jika kita tidak mempunyai 1 perang besar
dalam 75 tahun mendatang
kita bisa sangat percaya
bahwa kemanusiaan sudah berubah
Jadi, kau lihat, perang mungkin sudah usai
Iya, memang ada beberapa konflik buruk
yang terjadi di banyak tempat, namun
semuanya menjadi lebih baik
Dan kita dapat membuatnya lebih baik lagi
dengan mengutarakan atas damai & demokrasi
Subtitles by the Amara.org community